Manchester City 5-Barsnsley
Saturday, 9 March 2013
0
comments

Manchester City berhasil mengamankan tiket semifinal Piala FA, usai dengan mudah melumat Barsnsley lima gol tanpa balas di Etihad Stadium, (10/3).
Adalah Carlos Tevez yang pada pertandingan itu benar-benar menjadi bintang. Tiga gol serta dua assists kepada Aleksandar Kolarov dan David Silva membuat anak asuh Roberto Mancini tak kesulitan melenggang ke fase empat besar.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Manchester City 5-Barsnsley
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://bolakurat.blogspot.com/2013/03/manchester-city-5-barsnsley.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
0 comments:
Post a Comment